KEDAINEWS.COM – WhatsApp telah mengumumkan pembaruan besar pada fitur panggilan video dalam aplikasinya. Sebelumnya, pengguna hanya dapat berbagi layar saat melakukan panggilan video, namun sekarang, WhatsApp telah memperkenalkan dukungan audio untuk meningkatkan pengalaman pengguna.
Pembaruan ini memungkinkan pengguna tidak hanya berbagi presentasi atau materi visual saat melakukan panggilan video, tetapi juga menikmati pengalaman menonton bersama secara real-time.
Selain itu, WhatsApp juga telah meningkatkan kapasitas panggilan video grup hingga 32 orang, memungkinkan keluarga besar atau teman-teman untuk bersama-sama menikmati momen tanpa batasan geografis.
Sebelumnya, batas peserta panggilan video grup WhatsApp terbatas pada aplikasi mobile. Namun, dengan pembaruan ini, pengguna di desktop Windows dan macOS juga dapat menikmati fitur serupa. Sebelumnya, pengguna di Windows dibatasi hingga 16 orang dan di macOS hanya 8 orang.
Meskipun demikian, batas 32 orang pada panggilan video WhatsApp masih terbilang standar. Platform lain seperti Google Meet dan Zoom memungkinkan panggilan video hingga 100 orang untuk paket dasar.
Selain peningkatan kapasitas, pembaruan lainnya pada panggilan video WhatsApp mencakup fitur untuk menyorot audio dari peserta yang sedang berbicara, menghilangkan kebisingan audio yang mengganggu ketika ada banyak orang dalam panggilan video.
Pembaruan ini telah diperkenalkan secara publik dan akan tersedia secara bertahap bagi semua pengguna.
NEXT
Kenapa Semua Orang Lagi Ngomongin Smart Speaker? Ini Alasannya!
Halo, Sobat KedaiNews! Pernah nggak sih, kamu membayangkan punya asisten pribadi yang nggak pernah capek, bisa bantuin kamu kapan aja,...
Waspada! Modus Serangan Siber Pakai CAPTCHA Palsu, Ini Cara Menghindarinya!
Sobat KedaiNews, pernah ketemu CAPTCHA palsu saat lagi browsing? Jangan anggap remeh! Ada modus baru yang pakai trik “I’m Not...
Jangan Salah! Begini Cara Aman Bersihkan Smartphone Kesayanganmu
Sobat Kedainews, smartphone sudah jadi barang yang tak terpisahkan dari keseharian kita. Dari bangun tidur hingga tidur lagi, ponsel selalu...
Ingin Feed Instagram Lebih Segar? Simak Cara Reset Algoritma dengan Mudah!
Sobat Kedainews.com, siapa sih yang nggak suka scrolling Instagram? Tapi, kadang feed yang kita lihat bisa jadi nggak sesuai ekspektasi,...
Hati-Hati, Penipuan Modus Kode QR Mengincar Anda!
Hai, Sobat KedaiNews! Kali ini, kita harus lebih waspada lagi nih, karena penipu makin kreatif. Kalau biasanya kita mendengar modus...
Threads Mulai Pasang Iklan, Apa Dampaknya Untuk Pengguna?
Sobat Kedainews, Siapa yang nggak kenal dengan Threads, platform mikroblogging yang lahir dari Meta (perusahaan induk Instagram)? Setelah meluncurkan aplikasi...