KEDAINEWS.COM – Perusahaan ritel global asal Jepang UNIQLO hari ini mengumumkan peluncuran koleksi kolaborasi kedua dengan brand pakaian outdoor asal Jepang, White Mountaineering.
Koleksi LifeWear terbaru ini menampilkan dua jenis outerwear dari bahan daur ulang yang cocok bagi semua usia dan dapat dibeli mulai Jumat, 13 Oktober mendatang hanya di UNIQLO Pondok Indah Mall 3 Jakarta dan UNIQLO.com.
Jaket Hybrid Down Recycle
Harga : Rp. 1.290.000 (tiga warna tersedia)
Jaket ini diisi dengan bulu angsa daur ulang yang berasal dari pakaian yang disumbangkan oleh pelanggan UNIQLO.
Bagian lengan dan bagian atas punggungnya dilengkapi dengan bantalan untuk memastikan kenyamanan dan kebebasan gerak yang optimal, sementara pola desain quilting bergelombang menambah kesan stylish untuk layering.
Pakaian ini juga memiliki tingkat ketahanan air yang baik serta kemampuan yang luar biasa dalam menjaga suhu tubuh agar tetap hangat.
Jaket Fleece Hoodie Ritsleting Lengan Panjang
Harga : Rp. 699.000 (empat warna tersedia)
Parka ini berbahan fleece yang sepenuhnya terbuat dari poliester daur ulang 100%.
Bahan ini merupakan paduan dari fleece boa berlapis panjang dan bahan fleece dengan permukaan lembut.
Fitur-fitur kenyamanan pada pakaian ini meliputi saku di bagian dada sebelah kiri dan pinggang, pengatur ukuran di kedua sisi, serta manset pengikat yang memudahkan penggulungan lengan.
Detail Koleksi
Tgl. Peluncuran: Jumat, 13 Oktober 2023
Ketersediaan: Toko UNIQLO di seluruh Indonesia dan secara online melalui UNIQLO.com
Ukuran: Pria (Unisex)
S – XL (untuk Jaket Hybrid Down Recycle)
S – L (untuk Jaket Fleece Hoodie Ritsleting Lengan Panjang)
Situs Khusus: https://www.uniqlo.com/id/id/spl/special-collaborations/uniqlo-and-white-mountaineering
NEXT
Panas di Luar? AC TCL Ini Tetap Dingin Maksimal, Hemat 70% Energi!
Sobat Kedainews.com, siapa yang nggak mau ruangannya dingin seketika tanpa khawatir boros energi? TCL, merek elektronik ternama, baru aja meluncurin...
Geliat Akhir Tahun, Suzuki Indonesia Meriahkan Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
KEDAINEWS.COM - Jelang akhir tahun, suasana promo belanja serta diskon semakin menggeliat baik secara online ataupun offline. Suzuki Indonesia pun...
Buka Bisnis Bimbingan Belajar di Rumah: Langkah Praktis dan Tips Sukses!
Hallo, Sobat Kedai News! Siapa di sini yang suka ngabisin waktu di rumah sambil mikirin cara menghasilkan uang tambahan? Gimana...
Sambut Hadirnya Koleksi Perdana Kolaborasi UNIQLO and ANYA HINDMARCH di Indonesia, Aktris Julie Estelle Tampil Memukau dengan Padukan Gaya Playful dan Edgy
KEDAINEWS.COM - Menghadirkan koleksi kolaborasi yang pertama di Indonesia, perusahaan ritel pakaian global asal Jepang, UNIQLO hari ini menampilkan sederet...
ExxonMobil Tampilkan Solusi Hidrolik Terbaru di Plastics & Rubber Indonesia: Bikin Mesin Lebih Efisien dan Tahan Lama!
Sobat Kedainews, ada kabar kece dari PT ExxonMobil Lubricants Indonesia (EMLI). Perusahaan penyedia teknologi dan layanan pelumas terkemuka ini lagi...
Mau Investasi yang Tahan Lama? Ini Alasan Emas Logam Mulia Pilihan Tepat
Sobat Kedainews, dalam beberapa tahun terakhir, banyak orang mulai beralih ke emas sebagai pilihan investasi yang dianggap aman dan menguntungkan....